Selasa, 01 November 2011

Awal Percintaan: Pahit nya Mengenal Cinta....???

Awal Percintaan: Pahit nya Mengenal Cinta....???

http://percintaan-diky.blogspot.com

Pahit nya Mengenal Cinta....???

Aku seorang laki-laki,yang selama ini dilema dengan perasaanku sendiri.ntah mengapa aku juga selalu gagal dalam percintaan,padahal dalam mencari cinta aku tak banyak pilihan,yang jelas aku mnyukai nya,dia menyukai ku,itu aja kok'...
Aku seorang yang sangat simple dalam hal mencintai seseorang, aku selalu jatuh cinta karena hal-hal yang sederhana, tapi seringkali jatuh cinta tanpa sebuah alasan. Kadang perasaan itu datang tanpa aku tahu dan mengapa harus pada orang tersebut.

Aku sudah bosan menjalani kegagalan di dalam perjalanan cintaku,
Aku ingin sekali melupakan yang nama nya CINTA dalam hidupku. Karena cinta telah membuat aku pusing.
Saat ini aku sedang mencoba untuk mengistirahatkan hati dan pikiranku, aku harus berusaha agar aku tak berkubang lagi pada kisah-kisah cinta… walau sulit, aku harus bisa merelakan dan melupakan semua yang nama nya cinta…
Aku ingin menuliskan sebuah kata-kata sebagai akhir aku mengenal CINTA…

Mencinta…

Kadang, Tuhan yang mengetahui yang terbaik
Akan memberi kesusahan untuk menguji kita...
Kadang, Ia pun melukai hati kita
Supaya hikmahnya bisa tertanam amat dalam...

Jika kita kehilangan cinta..
Maka ada alasan dibaliknya
Alasan yang kadang sulit untuk dimengerti...
Namum kita tetap harus percaya
Bahwa ketika ia akan mengambil sesuatu,
Ia telah siap memberi yang lebih baik…
BAGIKU….
Lebih baik menunggu orang yang kita inginkan…
PERLU KAU KETAHUI
Bahwa bunga tidak mekar dalam semalam,
butuh waktu untuk dia membuka kelopak nya...
begitu juga Cinta,butuh waktu untuk membuat cinta itu indah...
ingat ...!!!
penantian menjanjikan satu hal yang tidak dapat seorangpun bayangkan
kita tidak tau apa yang bakalan terjadi kedepan nya,,
yang pasti nya kita hanya bisa menunggu.
kita menunggu….
KARENA…
Alasan yang penting....!!!